3 Minuman Rebusan Daun Peluruh Lemak Ini Bisa Bikin Berat Badan Turun
Daftar Isi
- Minuman rebusan daun peluruh lemak
- 1. Daun salam
- 2. Daun peppermint
- 3. Daun peterseli
Sejumlah minuman herbalberbahan daun dipercaya bisa membantu menurunkan berat badan. Lantas, apa saja minuman rebusan daun peluruh lemak perutyang bisa bikin turun berat badan?
Lemak pada perut tak cuma mengganggu penampilan, tapi juga membahayakan kesehatan.
Lemak pada perut atau yang dikenal juga sebagai lemak visceral patut diwaspadai. Penumpukan lemak visceral bisa memicu berbagai masalah kesehatan kronis seperti gangguan kardiovaskular, diabetes, hingga jenis kanker tertentu.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
1. Daun salam
Minuman rebusan daun peluruh lemak perut yang bisa bikin turun berat badan pertama adalah air daun salam.
Mengutip Healthshots, daun salam mampu menyehatkan pencernaan dan meningkatkan metabolisme. Kandungan kalsium pada daun salam juga bisa membantu membakar lemak.
Anda hanya perlu merebus segenggam daun salam dan meminum air rebusannya. Jika ingin terasa manis, tambahkan saja dengan madu.
2. Daun peppermint
Peppermint punya kemampuan untuk menjaga kesehatan pencernaan dan laju metabolisme tetap terkendali. Dengan dua manfaat ini, peppermint mampu mendukung program penurunan berat badan.
Berbagai jenis teh peppermint tersedia di pasaran dalam bentuk teabag. Anda hanya perlu menyeduhnya dan meminumnya.
3. Daun peterseli
![]() |
Daun peterseli juga jadi salah satu pilihan penurun berat badan alami. Daun ini punya kemampuan untuk mengendalikan kadar air dalam tubuh, kadar gula, dan meningkatkan metabolisme.
Selain itu, daun peterseli juga mengandung serat yang bisa memberikan rasa kenyang lebih lama.
Demikian beberapa minuman rebusan daun peluruh lemak perut yang bikin berat badan turun. Demi keamanan, konsultasikan terlebih dahulu dengan dokter sebelum mencoba rebusan daun di atas.
相关推荐
- Jokowi Sebut Pilkada 2024 Sangat Demokratis: Banyak Pilihan dan Partai yang Berkoalisi
- Cara Lihat Pengumuman Kuota Sekolah SNBP 2025 Via Situs SNPMB Hari Ini, Begini Cara Sanggahnya
- 伦敦艺术大学有摄影系吗?
- Ditangkap Polisi, Pelaku Penyebar Hoaks Ini Termotivasi dari Habib Rizieq
- 国外视觉传达专业大学排名汇总
- 高考留学新加坡,可以选择哪些院校?
- IMF Sebut Pasar Obligasi Amerika Masih Oke, Namun Waspada Soal Kebijakan Pajak Trump
- FOTO: Kala Jemaah Ikut Senam Kebugaran di Masjid Istanbul